Posted by : keliling jajan Monday, January 13, 2014

Produsen komputer Zotac memperlihatkan salah satu produk PC mini terbarunya di ajang CES 2014. PC mini terbaru tersebut bernama ZBOX 01520 yang mempunyai bentuk mirip dengan Google Nexus Q yang hadir dengan desain orb.
zotac-01520
Meskipun mungil, komputer ini hadir dengan prosesor Intel Haswel Cor i2-4010U yang dilengkapi grafis Intel HD 4400. Selain itu, komputer ini juga mempunyai 4 port USB 3.0, 2 port USB 2.0, WiFi 802.11ac, Bluetooth 4.0, Gigabit Ethernet, HDMI, DisplayPort serta SD card reader.
Selanjutnya, PC mini ini juga dilengkapi dengan dua slot RAM. Terdapat pula ruang untuk HDD 2.5 inci atau SSD. Sebagai tambahan, ada pula port mSATA yang bisa dipakai untuk tambahan kapasitas penyimpanan.
Zotac menawarkan komputer mini ZBOX ini dalam dua versi, yakni versi standar dan versi plus. Untuk versi plus dilengkapi dengan RAM 4GB serta HDD 500GB. Komputer ini pun mendukung hingga RAM 16GB. Sayangnya belum ada pengumuman mengenai harga ataupun kapan PC mini ini akan mulai dijual.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Gunadarma BAAK News

Auto Backlink Gratis Indonesia : Top Link Indo Auto Backlink Gratis Indonesia : 21 backlink BACKLINK OTOMATIS GRATIS JURAGAN. Auto backlink gratis
Backlink Gratis Berkualitas No.1 Indonesia

Popular Post

Blogger templates

Total jumlah pengunjung

Social Icons

Labels

Free Cancer Green Cursors at www.totallyfreecursors.com

IP

Powered by Blogger.

Blog Archive

Followers

Featured Posts

- Copyright © technology news -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -